MTV Ampuh adalah program terkenal MTV Asia Tenggara, yang meliputi beberapa nomor urutan video musik. Dimana acara ini dapat memilih rating, status, dan posisi peringkat. Acara tersebut dibawakan oleh VJ MTV Indonesia, atau MTV Thailand. Di Indonesia, acara ini dapat disaksikan di Global TV atau MNC The Indonesian Channel.
Daftar Lagu Terlama Diposisi #1
- 40 Minggu = Dan - Sheila on 7 (2001)
- 18 Minggu = Nada-Nada Cinta - Rossa (1998)
- 8 Minggu = Malam Pertama - Rossa (2002)
- 8 Minggu = Shadow - Nidji (2009) (seri)
- 7 Minggu = Ijinkan Aku Menyayangimu - Iwan Fals (2006)
- 7 Minggu = Kekasih Gelapku - Ungu (2007)
- 7 Minggu = Biarlah - Nidji (2007)
- 7 Minggu = Haruskah Ku Mati - ADA Band (2006)
- 6 Minggu = Bukan Permainan - Gita Gutawa (2007)
- 5 Minggu = Ingat Kamu - Duo Maia (2008)
- 5 Minggu = Sebelum Cahaya - Letto (2007)
- 5 Minggu = Fallin' In Love - J-Rocks (2009)
- 4 Minggu = Menghapus Jejakmu - Peterpan (2006)
- 4 Minggu = Main Hati - Andra & The Backbone (2008)
Daftar Lagu Lompat Terjauh
- 15 Peringkat = Munajat Cinta - The Rock (2007) (17-02)
- 13 Peringkat = Fallin' In Love - J-Rocks (2009) (25-12)
- 13 Peringkat = Jatuh Cinta Lagi - Mulan Jameela (2009) (26-13)
- 12 Peringkat = Hanya Untukmu - Ten2Five (2007) (18-06)
- 11 Peringkat = Aku Dan Dirimu - Ari Lasso feat. Bunga Citra Lestari (2008)
- 10 Peringkat = Shadow - Nidji (2009)
- 8 Peringkat = Ada Cinta - Acha & Irwansyah (2007)
- 7 Peringkat = Mengenangmu - Kerispatih (2007) (10-03)
- 7 Peringkat = Menghapus Jejakmu - Peterpan (2007) (10-03)
- 7 Peringkat = Truth, Cry, and Lie - Letto (2007) (16-09)
- 7 Peringkat = Bukan Permainan - Gita Gutawa (2007) (17-07)
Daftar Lagu Jatuh Terjauh
- 13 Peringkat = Assalamu'alaikum - Opick (2007) (06-19)
- 12 Peringkat = Kau Curi Lagi - J-Rocks feat. Prisa (2007) (04-16)
- 10 Peringkat = Seperti Para Koruptor - Slank (2008) (04-14)
- 10 Peringkat = Baiknya - ADA Band (2008) (03-13)
Daftar Lagu Masuk Chart Tertinggi
- Peringkat 7 = Biarlah - Nidji (2007)
- Peringkat 7 = Main Hati - Andra & The Backbone (2008)
- Peringkat 8 = Jadi Milikmu (Crazy) - Anggun (2009)
- Peringkat 9 = Patah Hati - Radja (2007)
- Peringkat 10 = Menghapus Jejakmu - Peterpan (2007)
- Peringkat 11 = I'm Sorry Goodbye - Krisdayanti (2007) (seri)
- Peringkat 11 = Nakal - Gigi (2007)
- Peringkat 11 = Butterfly - Melly Goeslaw feat. Andhika Pratama (2007)
- Peringkat 11 = Dia - Maliq & D'Essentials (2008)
- Peringkat 12 = Mati Bersamamu - Romeo (2006)
- Peringkat 12 = Dewi - Dewa 19 (2006)
- Peringkat 12 = Makhluk Tuhan Paling Sexy - Mulan Jameela (2007)
Daftar Urutan Exchange Lagu Tertinggi
- Peringkat 1 = Karena Wanita (Ingin Dimengerti) => Haruskah Ku Mati - ADA Band (2006)
- Peringkat 1 = Haruskah Ku Mati => Pura-Pura Cinta - ADA Band (2006)
- Peringkat 1 = Menghapus Jejakmu => Dibalik Awan - Peterpan (2007)
- Peringkat 1 = Penghianat Cinta => Serpihan Sesal - Duo Maia (2009)
- Peringkat 1 = Aku Cinta Dia => Parasit - Gita Gutawa (2009)
- Peringkat 2 = Sudah => Hapus Aku - Nidji (2006)
- Peringkat 2 = Hapus Aku => Bila Aku Jatuh Cinta - Nidji (2006)
- Peringkat 2 = Kau Dan Aku => Disco Lazy Time - Nidji (2006)
- Peringkat 2 = Rasa Ini => Bila - The Titans (2007)
- Peringkat 3 = Disini Untukmu => Kekasih Gelapku - Ungu (2007)
Song of The Year
- 1998 = "Nada Nada Cinta" - Rossa
- 1999 = "Mimpi" - Anggun
- 2000 = "Dan" - Sheila on 7
- 2001 = "Dan" - Sheila on 7
- 2002 = "I Miss U But I Hate U" - Slank
- 2003 = "Semua Tentang Kita" - Peterpan
- 2004 = "Bintang Di Surga" - Peterpan
- 2005 = "Ada Apa Denganmu" - Peterpan
- 2006 = "Ijinkan Aku Menyayangimu" - Iwan Fals
- 2007 = "Bukan Permainan" - Gita Gutawa
- 2008 = "Ingat Kamu" - Duo Maia
- 2009 = "Dengarkan Curhatku" - Vierra
0 komentar:
Posting Komentar